Tahukah anda apa itu drone? Drone mungkin sudah tidak asing lagi
Di telinga kita , drone merupakan teknologi pesawat tanpa awak.
Perkembangan teknologi memang dapat sangat membantu kita
Dan kecanggihan teknologi drone ini,biasanya sangat berguna untuk
Urusan photography atau kegiatan potret memotret untuk mengambil
Gambar.
Lalu apakah kegunaan lain dari kecanggihan teknologi berupa drone ini?
Yuk,kita simak apasaja kegunaan drone di bawah ini...
1. Mengmbil Foto Dari Ketinggian
Drone atau pesawat tanpa awak ini sangat berguna bagi fotography
Mengambil foto dari ketinggian dapat dilakukan dengan bantuan drone
Drone dapat mengambil foto keren dari ketinggian,seperti mengambil
Atau menjepret foto alam , hutan ,laut ,atau pantai dari atas.
Keuntungan mengambil foto dengan menggunakan drone ini kita dapat
Mendapatkan foto terbaik dari ketinggian yang tentunya praktis sekali
Hanya dengan mengendalikan drone menuju spot foto yang kita inginkan
2. Mengambil Video Dari Ketinggian
Selain mengambil foto dari ketinggian,teknologi drone atau pesawat
Tanpa awak ini juga dapat kita gunakan untuk mengambil video dari
Ketinggian ,
Sudah banyak proses shooting yang membutuhkan mengambil gambar
Dari atas atau dari ketinggian, yang sudah banyak menggunakan
Teknologi drone ini.
3. Memantau Atau Melihat Lokasi Bencana Alam
Saat ini banyak sekali kejadian bencana alam yang terjadi ,
Nah, untuk memantau atau untuk lebih mengetahui bagaimana keadaan
Lokasi yang sudah terjadi bencana alam,
Karena jika untuk memantau ke lokasi yang berbahaya atau lokasi
Yang sulit untuk di jangkau,biasanya drone ini sangat dibutuhkan
Drone atau pesawat tanpa awak ini pun dapat digunakan untuk melihat
Atau memantau bagaimana keadaan lokasi bencana alam,
Dengan drone kita dapat memantau lokasi lokasi bekas bencana alam
Yang tidak dapat dijangkau.
Sekian sedikit penjelasan tentang sedikit kegunaan kegunaan dari
Tekhnologi drone.
Semoga dapat menambah info..
Terimakasih sudah bersedia membaca...
.