Asalamualaikum...
Selamat datang di blog kami, bagai mana kabar para pembaca ? Semoga selalu dalam keadaan sehat dalam melakukan aktifitas sehari hari
Pernahkah sobat mendengar kata (KMB) konferensi meja bundar apa itu dan tanggal berapa di adakan nya konferensi meja bundar ini jika sobat penasaran mari kita simak di bawah ini
Setelah berhasil menyelesaikan masalah intern, bangsa indonesia siap menghadapi konferensi meja bundar (KMB) .pada tanggal 4 agustus 1949, pemerintah RI membentuk delegasi indonesia untuk KMB yang di ketuai oleh Drs.Moh.Hatta, dengan anggota antara lain Moh.Roem, prof.Dr.supomo, Dr. j.Leimena ,Ali sastroamidjojo, dan Ir. Djuanda. BFO dipimpin oleh sultan hamid ll , delegasi belanda di pimpin olehJ.H van Maarseveen, dan UNCI di ketuai oleh Crithley.
Konferensi yang di mulai pada tanggal 23 agustus 1949 ini berlangsung seru dan alot. Masalah utama yang menyebabkan konferensi berjalan alot ialah masalah Uni indonesia - belanda utang utang belanda yang dilimpahkan kepada indonesia, kedudukan KNIL, dan masalah irian barat.
Indonesia menghendaki kerja sama yang bebas tanpa adanya organisasi permanen . belanda menghendaki kerja sama yang luas dan terikat dalam suatu organisasi yang permanen .
Indonesia tidak mau bertanggung jawab atas utang utang belanda . tidak masuk akal indonesia harus menanggung utang dan biaya yang di gunakan belanda untuk membunuh bangsa indonesia.
Belanda menganggap KNIL merupakan tanggungan RIS. Indonesia memandang KNIL sebagai alat belanda. Belanda menolak melepaskan irian barat .indonesia menghendaki penyerahan tanpa syarat.
Setelah berlangsung selama dua bulan lebih, KMB berakhir pada tanggal 2 november 1949. Keputusan yang di capai di dalam konferensi tersebut antara lain adalah sebagai berikut.
(1) belanda akan menyerahkan kedaulatan kepada RIS pada akhir bulan desember 1949.
(2) penyelesaian masalah irian barat di tunda selama satu tahun setelah penyerahan kedaulatan .
(3) uni indonesia - belanda akan di bentuk.
(4)KNIL di bubarkan dan kemudian di integrasikan ke dalam APRIS (angkatan perang republik indonesia serikat).
Nah sekian info tentang sejarah singkat konferensi meja bundar (KMB)
Yang dapat kami sampaikan , semoga dapat bermanafaat dan membantu , jangan lupa sobat share artikel ini
Yang dapat kami sampaikan , semoga dapat bermanafaat dan membantu , jangan lupa sobat share artikel ini
Bila bermanfaat , dan jangan bosan untuk berkunjung ke blog kami mohon maaf bila ada salah kata , akhir kata
Wasalam...