Faktor Penyebab Nyeri Sendi
faktor Penyebab dari nyeri sendi
1. Usia
Fungsi kondrosit menurun dengan bertambahnya usia. Sel-sel ini mensintesis aggrecans
yang lebih kecil dan protein penghubung yang kurang fungsional sehingga mengakibatkan
pembentukan agregat proteoglikan yang ireguler dan lebih kecil.
yang lebih kecil dan protein penghubung yang kurang fungsional sehingga mengakibatkan
pembentukan agregat proteoglikan yang ireguler dan lebih kecil.
Aktivitas mitotik dan
sintesis menurun dengan bertambahnya usia, dan mereka kurang responsif terhadap sitokin
anabolik dan rangsang mekanik.
sintesis menurun dengan bertambahnya usia, dan mereka kurang responsif terhadap sitokin
anabolik dan rangsang mekanik.
2. Beban Sendi yang Berlebihan dan Berulang-ulang.
Pemeliharaan struktur dan fungsi sendi synovial yang normal dilakukan melalui penggunaan
sendi yanng teratur dalam aktivitas sehari-hari.Namun, beban berlebihan dan berulang-ulang
dari sendi yang normal dapat meningkatkan resiko kerusakan degeneratif pada
sendi yanng teratur dalam aktivitas sehari-hari.Namun, beban berlebihan dan berulang-ulang
dari sendi yang normal dapat meningkatkan resiko kerusakan degeneratif pada
3. Riwayat Penyakit
Penelitian longitudinal meninjukkan bahwa selama beberapa puluh tahun, pemeriksaan
radiologi pasien dengan osteoartritis sendi panggul dan lutut, tidak berkembang pada 1/3
sampai 2/3 pasien.Tidak terdapat hubungan kuat antara perubahan radiografik dan klinis.
Faktor lain yang sukar dinilai adalah hubungan antara derajat degenerasi sendi dengan gejala
yang ditimbulkannya. Meskipun gejala osteoartritis utama yaitu nyeri dan kekakuan sendi,
muncul dari degenerasi sendi, tingkat keparahan kerusakan tulang rawan tidak memiliki
korelasi kuat dengan tingkat keparahan gejala.
Pasien dengan degenerasi sendi yang berat
dapat merasakan nyeri yang minimal dan ruang gerak yang luas, dan sebaliknya.Oleh karena
itu, sangatlah penting untuk membedakan riwayat klinis dan riwayat penyakit.
dapat merasakan nyeri yang minimal dan ruang gerak yang luas, dan sebaliknya.Oleh karena
itu, sangatlah penting untuk membedakan riwayat klinis dan riwayat penyakit.
Sekian Mengenai