Obat Alami Sakit Gigi Yang Ampuh
Sakit gigi merupakan penyakit yang sudah umum dialami, sakit gigi seringkali disebabkan oleh gigi sensitif, gigi yang retak, gigi berlubang, ataupun faktor kurangnya menjaga kesehatan gigi.
Sakit gigi memanglah sangat menyakitkan, terkadang rasa sakit pada gigi dapat juga menyebabkan sakit pada kepala, Sulit makan dan juga menyebabkan sulit minum, serta rasa tidak nyaman pada gigi.
Kuman pada gigilah yang biasanya dapat menyebabkan gigi berlubang dan akhirnya menyebabkan sakit gigi.
Oleh karena itu menjaga kebersihan gigi dengan menyikat gigi secara benar dan teratur sangat harus dilakukan untuk menghindari gigi berlubang.
Selain menjaga kebersihan gigi beberapa bahan alami berikut ini bisa kita gunakan untuk mengatasi sakit gigi.
Obat Alami Sakit Gigi Bolong
1. Jahe
Jahe merupakan bahan alami yang dapat mengobati sakit gigi secara cepat, jahe mengandung antibiotik yang bisa membunuh kuman dan menghilangkan rasa sakit dan nyeri pada gigi.
2. Garam
Selain ampuh mengatasi gigi sensitif, kandungan anti inflamasi dan antibakteri pada garam dapat menjadi obat alami sakit gigi yang paling mujarab.
Untuk mengobati sakit gigi dengan air garam, kita hanya perlu melarutkan satu sendok garam pada satu gelas air putih dan gunakan untuk berkumur.
3. Daun Jambu Biji
Kandungan antimikroba dan analgesik pada daun jambu Biji bisa sangat ampuh membunuh kuman pada gigi dan mengobati sakit gigi.
Cara mengobati sakit gigi dengan daun jambu biji cukup tumbuk dan rebus beberapa helai daun jambu biji dan gunakan air rebusannya untuk berkumur.
Baca Juga:
6 Obat Alami Untuk Menyembuhkan Anemia
Baca Juga:
6 Obat Alami Untuk Menyembuhkan Anemia
4. Lemon
Sifat alami lemon yang asam dan kandungan antibakterial dalam lemon bisa sangat membantu untuk mengatasi dan mengobati sakit gigi,
Kandungan antibakteri dalam lemon dapat membunuh kuman kuman penyebab sakit gigi.
5. Daun Sirih
Daun sirih adalah daun yang sangat bermanfaat untuk membunuh bakteri dalam mulut.
Karena kandungan antiseptik dan anti bakteri dalam daun sirih bisa dengan cepat mengobati sakit gigi
Caranya dengan merebus beberapa daun sirih dan menggunakanya untuk berkumur.
6. Serai
Serai selain digunakan untuk pengharum masakan ternyata juga dapat mengobati sakit gigi secara alami,
Selain itu serai juga bermanfaat untuk mengatasi pembengkakan pada gusi.
Caranya dengan merebus beberapa batang serai dan merebusnya, kemudian air rebusannya digunakan untuk berkumur.
7. Belimbing Wuluh
Belimbing wuluh mrmiliki rasa asam yang berguna sebagai antibakteri pembunuh kuman pada gigi yang bisa mengatasi sakit gigi
Caranya tumbuk halus belimbing wuluh muda, kemudian oleskan pada gigi yang sakit.
8. Jeruk nipis
Selain lemon, jeruk nipis juga sangat bermanfaat untuk membunuh kuman dan bakteri dalam gigi dan mulut.
Caranya cukup peras jeruk nipis kemudian campurkan dengan air hangat dan gunakan untuk berkumur.
Sekian mengenai